Pasar Crypto Bearish, Dogecoin Tetap Meroket Naik
Dogecoin saat ini merupakan aset digital paling hangat diperbincangkan. Di saat pasar crypto tengah bearish, Dogecoin (DOGE) justru terus meroket, bahkan sempat mencapai 0,007 (sekitar Rp 103,82) kemarin.
Harga DOGE adalah sekitar $0,0026 (sekitar Rp 38,5) pada 29 Agustus 2018, kemudian menguat signifikan ke $0,0069 dalam 3 hari berikutnya. Sempat terkoreksi ke $0,0045, DOGE kembali menguat sejak 6 September. Nilai DOGE/USD saat penulisan artikel ini adalah $0,0067 – lebih dari 2,5 kali nilai DOGE pada akhir Agustus.
Peringkat DOGE di Coinmarketcap juga terus naik dan saat ini menduduki posisi ke 19.
Artikel Terkait
Koin, Pilihan, PXG - PlayGame
Membeli Token PXG Kini Semakin Mudah!
22 Februari 2019
idKoin Admin
Membeli token PlayGame (PXG) kini semakin mudah. Dikutip dari posting Medium PlayGame, sekarang telah tersedia beberapa metode baru untuk membeli...
Exchange, Koin, Pilihan, VEX - Vexanium
VEX/BTC Tersedia di IDAX Mulai 29 Agustus 2018
28 Agustus 2018
idKoin Admin
IDAX, exchange cryptocurrency yang berbasis di Mongolia, mengumumkan akan segera melayani transaksi VEX/BTC. Deposit dan penarikan bisa dilakukan...