Pakar Crypto Willy Woo Prediksi 95% Kemungkinan Periode Terburuk BTC Sudah Berakhir
Pakar crypto, Willy Woo, berpendapat kemungkinan periode terburuk Bitcoin (BTC) sudah berlalu mencapai 95% atau bahkan lebih tinggi. Diberitakan oleh CCN, Willy mengatakan selalu menganalisa data dalam pekerjaan sehari-harinya dan data tersebut tidak pernah berbohong.
Bitcoin menurutnya sudah tidak akan mengejar harga terendah baru lagi, setelah mencatatkan rekor terendah di sekitar $3.100 akhir tahun lalu. Willy baru akan menganalisa ulang prediksinya jika BTC turun di bawah $4.300.
Hal senada juga diungkapkan Tuur Demeester, analis Adamant Capital, namun probabilitas BTC sudah mencatatkan harga terendah masih sebesar 80% saja, belum seoptimis Willy Woo.
Artikel Terkait
Exchange, Koin, Pilihan, TEN - Tokenomy
Rayakan HUT RI ke-73, Indodax Bagikan Hadiah 7.300 TEN
17 Agustus 2018
idKoin Admin
Merayakan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke-73, Indodax membagikan hadiah hingga 7.300 TEN dalam event #MerahPutihIndodax. Pembaca bisa...
Exchange, Pilihan
Coinbase Tambahkan Token ERC-20 untuk Pertama Kalinya
12 Oktober 2018
idKoin Admin
Exchange crypto asal Amerika, Coinbase, menambahkan 0x (ZRX) dalam platform mereka. Dilansir dari Coin Telegraph, ZRX merupakan token ERC-20...