Pemerintah Dubai Perkenalkan Platform Hipotek Berbasis Blockchain
Dubai Land Department (DLD), perpanjangan tangan dari Executive Council of Dubai, telah bekerja sama dengan Mashreq Bank asal Uni Emirat Arab, untuk mengembangkan platform hipotek berbasis blockchain.
Dilansir dari The National, platform berbasis blockchain tersebut akan berperan sebagai tempat penyimpanan catatan hipotek, sekaligus sebagai sarana untuk memastikan hipotek mematuhi kebijakan pendaftaran.
Platform ini juga akan memberikan update terbaru setelah adanya penjualan properti, seperti pencatatan likuidasi dan default pembayaran atau perubahaan pada hipotek.
Artikel Terkait
Berita
Bittrex Gunakan Chainalysis Untuk Melihat Transaksi Beresiko
27 September 2019
idKoin Admin
Cryptocurrency exchange Bittrex akan menggunakan alat Chainalysis know your transaction (KYT) untuk mengidentifikasi transaksi beresiko tinggi,...
Berita
Oxfam Luncurkan Blockchain Untuk Melacak Padi
16 November 2018
idKoin Admin
Dilansir dari Coin Telegraph, Oxfam meluncurkan blockchain bernama BlocRice sebagai solusi supply chain padi Kamboja. BlocRice akan menggunakan...