PayPal Masih Belum Tertarik Pada Sektor Crypto
Dalam wawancaranya dengan Yahoo Finance, Chief Financial Officer (CFO) dari sistem pembayaran PayPal mengatakan perusahaannya masih belum tertarik untuk terlibat dalam sektor cryptocurrency.
John Rainey, CFO PayPal, menjelaskan bahwa mereka juga memiliki tim khusus untuk pengembangan blockchain dan cryptocurrency, dan nantinya PayPal juga ingin berpartisipasi dalam berbagai bentuk pengembangannya di masa depan, namun sekarang masih belum saatnya.
Artikel Terkait
Berita, Pilihan
Ketua SEC Amerika: ICO Efektif, Tapi Harus Sesuai Aturan Sekuritas
11 Desember 2018
idKoin Admin
Ketua SEC Amerika, Jay Clayton, mengatakan ICO bisa menjadi cara efektif bagi pengusaha untuk menggalang modal, namun jika ditawarkan sebagai...
Berita
Iklan Scam Bitcoin di Facebook Merusak Kehidupan Korbannya
5 Oktober 2018
idKoin Admin
Martin Lewis, pemilik MoneySavingExpert.com dan host The Martin Lewis Money Show, mengatakan iklan scam (palsu) investasi di Facebook telah...