NECTEC Kembangkan Teknologi Blockchain Untuk Voting
National Electronics and Computer Technology Center (NECTEC) Thailand telah mengembangkan teknologi blockchain untuk e-voting, diberitakan oleh Bangkok Post.
NECTEC merupakan organisasi pemerintah yang merupakan bagian dari Kementerian Sains dan Teknologi, yang bertugas mengembangkan komputasi, elektronik, TI dan telekomunikasi.
Teknologi ini nantinya bisa digunakan bersamaan dengan pemungutan suara tradisional. Setelah mengadopsi 5G, semua suara akan terhubung dengan teknologi baru tersebut.
Artikel Terkait
Berita
CEO ANZ: Robot Tidak Bisa Gantikan Bankir
22 Oktober 2018
idKoin Admin
CEO ANZ, Shayne Elliott, mengatakan manusia tidak akan digantikan oleh robot dalam dunia perbankan walaupun muncul teknologi baru seperti AI dan...
Berita
Bank Sentral Brasil Mengadopsi Pedoman IMF
27 Agustus 2019
idKoin Admin
Bank sentral Brasil telah mengadopsi pedoman IMF untuk klasifikasi aset crypto, seperti yang diumumkan melalui situs resmi mereka. Dengan...