Intel Luncurkan Paket Blockchain Komersial
Intel telah meluncurkan paket blockchain komersial berbasis ekosistem Hyperledger, seperti yang diberitakan Cointelegraph.
Intel yang merupakan anggota kolaborasi Hyperledger, mengumumkan produk barunya dirancang untuk bisnis yang ingin merilis blockchain sendiri dengan cepat dan efektif.
Ekosistemnya akan didasarkan pada Hyperledger Fabric, sebuah dasar pengembangan aplikasi atau solusi dengan arsitektur modular. Produk ini juga menggunakan perangkat Intel, seperti prosesor Xeon dan Ethernet Network Adaptor.
Artikel Terkait
Berita
Grup Hacker Lazarus Gunakan Metode Baru
27 Maret 2019
idKoin Admin
Dilaporkan oleh perusahaan cybersecurity dan anti-virus, Kaspersky Lab, grup cybercrime asal Korea Utara, Lazarus, masih terus menarget...
Berita
LG Ikut Kembangkan Blockchain Smartphone
9 September 2019
idKoin Admin
LG, perusahaan elektronik Korea Selatan, bekerja sama dengan pengembang blockchain untuk menciptakan blockchain smartphone, seperti yang...