Dunamu Luncurkan Platform Layanan Blockchain
Dunamu, fintech yang merupakan anak perusahaan dari Kakao, dilaporkan telah meluncurkan platform layangan blockchain yang dirancang untuk membantu perusahaan memulai bisnisnya menggunakan blockchain.
Diberitakan oleh JoongAng Daily, platform yang diberi nama Luniverse ini diawasi oleh laboratorium riset teknologi blockchain, Lambda256. Platform ini bertujuan membantu startup dalam mengembangkan layanan berbasis blockchain.
Luniverse diklaim memiliki tingkat keamanan yang tinggi serta fungsi skala otomatis, yang mampu menyesuaikan ukuran blockchain dengan jumlah data yang tersimpan di dalamnya.
Artikel Terkait
Berita
Bitmain Buka Fasilitas Penambangan Bitcoin Terbesar di Dunia
22 Oktober 2019
idKoin Admin
Bitmain membuka fasilitas penambangan Bitcoin terbesar di dunia, berlokasi di Rockdale, Texas, Amerika. Diberitakan oleh Yahoo Finance, fasilitas...
Berita
Iklan Scam Bitcoin di Facebook Merusak Kehidupan Korbannya
5 Oktober 2018
idKoin Admin
Martin Lewis, pemilik MoneySavingExpert.com dan host The Martin Lewis Money Show, mengatakan iklan scam (palsu) investasi di Facebook telah...