DTCC Amerika: Fintech Bisa Timbulkan Dampak Sistemik Bagi Ekonomi
DTCC (Depository Trust and Clearing Corporation) Amerika berpendapat kehadiran fintech bisa menimbulkan dampak sistemik bagi perekonomian, sebagaimana diberitakan oleh Coin Telegraph.
Menurut Direktur DTCC, Stephen Scharf, industri-industri terus mengadopsi inovasi fintech, seperti blockchain, AI, dan cloud, semua ini harus dipastikan tidak mengganggu keamanan pasar finansial global yang ada sekarang.
Stephen mengatakan kekuatiran terhadap perkembangan fintech terus meningkat, mengindikasikan perlunya evaluasi terhadap resiko dan keuntungan dari penerapan fintech tersebut.
Artikel Terkait
Berita
Bank of China Bergabung Dengan Platform Blockchain Properti
21 Februari 2019
idKoin Admin
Perusahaan pengembangan properti New World Development bekerja sama dengan Hong Kong Applied Science and Technology Research Institute (ASTRI)...
Berita
Singapura Ingin Hapuskan VAT Untuk Transaksi Crypto
8 Juli 2019
idKoin Admin
Singapura berencana membebaskan cryptocurrency yang akan digunakan sebagai media pertukaran untuk pajak barang dan jasa, yang mana sama dengan...