Coinbase Tutup Kantor di Chicago
Cryptocurrency exchange yang berbasis di Amerika Serikat, Coinbase, telah menutup kantornya di Chicago dan memperkecil skala pengembangan matching engine mereka, seperti yang diberitakan oleh Fortune.
Pengembangan high-frequency trading matching engine akan dipindahkan ke kantor Coinbase di San Fransisco. Coinbase juga dilaporkan telah memberhentikan sekitar 30 karyawan dan memindahkan sebagian ke kantor cabang lain.
Artikel Terkait
Berita
UNICEF Pilih 6 Startup Blockchain Untuk Investasi Kemanusiaan
11 Desember 2018
idKoin Admin
Beberapa bulan setelah memanggil blockchain startup yang bisa mendatangkan keuntungan bagi kemanusiaan, UNICEF berinvestasi pada enam blockchain...
Berita
China Perlu Luncurkan Stablecoin Sendiri
12 Oktober 2018
idKoin Admin
Seorang ahli dari People’s Bank of China, Li Liangsong, dan profesor dari Fudan University, Wang Huaqing, menulis artikel yang menyebutkan...