APBA dan IBM Akan Kembangkan Platform Blockchain
Port Authority of the Bay of Algericas (APBA) telah bekerjsa sama dengan IBM untuk mengembangkan platform Tradelens, diberitakan oleh Europa News.
Tradelens adalah platform digital berbasis teknologi blockchain yang dikembangkan oleh IBM dan dan Maersk, sebuah perusahaan pengiriman internasional.
Algericas sendiri merupakan salah satu dari 10 pelabuhan tersibuk di Eropa. Dengan platform ini, Algericas bisa bertukar informasi dan dokumentasi dengan partner dalam rantai suplai secara lebih aman dan efisien.
Artikel Terkait
Berita
MUFG Akan Luncurkan Sistem Blockchain di 2020
13 Februari 2019
idKoin Admin
Bank terbesar kelima di dunia, Mitsubishi UFJ Financial Group (MUFG), telah mengumumkan rencananya untuk meluncurkan sistem pembayaran berbasis...
Berita
Binance Labs Luncurkan 8 Blockchain Startup
19 Desember 2018
idKoin Admin
Binance Labs mengumumkan peluncuran delapan proyek yang telah dikembangkan dalam beberapa bulan terakhir, diberitakan oleh CCN. Pemimpin Binance...