SEAT dan Alastria Akan Kembangkan Produk Blockchain
SEAT, produsen otomotif Spanyol, bekerja sama dengan Alastria Consortium untuk mengembangkan produk berbasis blockchain, seperti yang dilaporkan Cointelegraph.
Berdiri pada tahun 1950, SEAT merupakan produsen otomotif terbesar Spanyol. Sedangkan Alastria memiliki jaringan nasional yang mencakup lebih dari 70 perusahaan.
SEAT berencana menguji manfaat blockchain di bidang keuangan, dengan tujuan meningkatkan proses yang sudah ada dan memfasilitasi manajemen rantai suplai.
Artikel Terkait
Berita
Bitstamp Rekrut Mantan Eksekutif Coinbase
8 Mei 2019
idKoin Admin
Cryptocurrency exchange asal Eropa, Bitstamp, telah menunjuk mantan eksekutif Coinbase sebagai pemimpin cabang baru mereka di Amerika Serikat,...
Berita
Mantan Eksekutif Goldman Sachs Bergabung Dengan MaiCapital
26 Februari 2019
idKoin Admin
Mantan eksekutif Goldman Sachs, Marco Lim, dilaporkan telah ditunjuk sebagai mitra pengelola oleh MaiCapital, dana lindung nilai yang terfokus...