DX Exchange Tawarkan Tokenized Stock Trading Beregulasi Uni Eropa
Platform trading digital DX Exchange akan menawarkan tokenized stock trading dalam blockchain Ethereum mulai minggu depan, seperti yang diberitakan Cointelegraph.
DX Exchange dilaporkan menjadi yang pertama untuk menawarkan model trading tersebut dengan regulasi Uni Eropa, yang mana akan menggunakan protokol Financial Information Exchange (FIX) milik Nasdaq.
Pengguna cryptocurrency akan bisa membeli token yang didukung oleh saham dari berbagai perusahaan, termasuk Google, Facebook dan Amazon.
Artikel Terkait
Berita
Venezuela Patok Mata Uang Bolivar ke Petro
21 Agustus 2018
idKoin Admin
Presiden Venezuela, Nicolas Maduro, melakukan reformasi ekonomi radikal dengan memangkas nilai tukar mata uang nasional Bolivar ke mata uang...
Berita
Microsoft Rilis Aplikasi Blockchain Manager
3 Mei 2019
idKoin Admin
Microsoft secara resmi mengumumkan Azure Blockchain Service, blockchain-as-a-service (BaaS) platform yang memperbolehkan penggunanya untuk...