Lebih Dari 900 Ritel Telah Menerima Bitcoin Cash
Berdasarkan laporan yang beredar dan diberitakan oleh CCN, terdapat sekitar 945 online merchant yang telah menerima Bitcoin Cash sebagai metode pembayaran.
Hal ini menunjukkan penggunaan Bitcoin Cash yang terus meningkat dan komunitas Bitcoin Cash Association akan berupaya mempercepat pengadopsian cryptocurrency ini.
Artikel Terkait
Berita
JPMorgan Terus Menjelajahi Penggunaan Blockchain
25 April 2019
idKoin Admin
Bank terbesar Amerika Serikat dengan nilai aset mencapai $2,62 triliun, JPMorgan Chase, berencana memperluas penerapan sistem blockchain mereka,...
Berita
Telegram Akan Segera Luncurkan Platform Blockchain
24 Januari 2019
idKoin Admin
Telegram, aplikasi pengiriman pesan global, berencana merilis platform Telegram Open Network (TON) pada bulan Maret 2019, diberitakan oleh...