Tokenomy Exchange dan Launchpad Maintenance
Tokenomy Exchange dan Launchpad saat ini tidak bisa diakses sementara karena maintenance, sesuai dengan pemberitahuan sebelumnya.
Dari pengumuman di Twitter dan Telegram Tokenomy, maintenance dilakukan untuk memberikan pengalaman yang lebih baik bagi pengguna. Maintenance dijadwalkan selesai sekitar pukul 18:00 WIB.
https://twitter.com/tokenomy/status/1069869413929672709
Artikel Terkait
Exchange
Ripple Tunjuk 3 Exchange untuk Layani Transaksi Melalui xRapid
17 Agustus 2018
idKoin Admin
Ripple kemarin menunjuk 3 exchange cryptocurrency sebagai bagian dari ekosistem XRP mereka, yaitu Bittrex (Amerika), Bitso (Meksiko), dan...
Berita, Exchange, Pilihan
Waspadai Website Mencurigakan Mengatasnamakan Indodax
28 September 2018
idKoin Admin
Pembaca idKoin sekalian, mohon berhati-hati dengan website-website mencurigakan yang mengatasnamakan Indodax, salah satunya adalah...