Trading Sumokoin di Indodax Dibuka Kembali 1 Oktober 2018
Indodax mengumumkan maintenance trading Sumokoin sudah selesai dan bisa diperdagangkan lagi pada 1 Oktober 2018 mulai pukul 15:00 WIB.
Selain terhadap Rupiah (SUMO/IDR), Sumokoin juga bisa diperdagangkan terhadap Bitcoin (BTC) mulai pukul 15:00 WIB nanti.
Pengumuman selengkapnya bisa dibaca pada blog Indodax.
Artikel Terkait
Exchange, Pilihan
Tokenomy Exchange Meluncur Penuh, Apa Saja Fitur Barunya?
17 September 2018
idKoin Admin
Tokenomy Exchange meluncur penuh hari ini, 17 September 2018. Berikut fitur-fitur baru Tokenomy Exchange, menurut pengumuman akun Twitter ofisial...
Exchange, Koin, Pilihan, TVND - TrueVND
Stablecoin TrueVND Hadir di Tokenomy Exchange
6 November 2018
idKoin Admin
Tokenomy Exchange mengumumkan stablecoin TrueVND (VND) telah hadir di platform mereka. TVND sudah bisa diperdagangkan mulai 5 November 2018 pukul...