Firefox Quantum Tawarkan Fitur Anti-Cryptojacking
Diumumkan melalui postingan blog Mozilla, versi terbaru dari internet browser Firefox memiliki privacy toggle baru yang bisa melindungai pengguna dari cryptojacking.
Versi terbaru yang dinamakan Firefox Quantum ini memiliki fitur anti-cryptojacking yang merupakan hasil kerja sama dengan perusahaan online privacy, Disconnect. Pengguna Firefox kini bisa menyalakan opsi untuk memblokir cryptojacker.
Cryptojacking adalah aktivitas dimana suatu website menyebarkan script yang menjalankan crypto miner dalam mesin pengguna tanpa sepengetahuan mereka, dan kemudian memanfaatkan computing power yang tersisa untuk menambang cryptocurrency.
Artikel Terkait
Berita
Samsung Tambahkan Dukungan Bitcoin Dalam Blockchain Keystore
14 Agustus 2019
idKoin Admin
Perusahaan teknologi Korea Selatan, Samsung, secara diam-diam telah menambahkan dukungan terhadap Bitcoin (BTC) ke dalam app store desentralisasi...
Berita
Allaire: Regulasi Crypto Perlu Untuk Pertahankan Perusahaan
31 Juli 2019
idKoin Admin
Jeremy Allaire, CEO perusahaan perdagangan dan investasi crypto Circle, mengatakan Amerika Serikat akan membuat regulasi yang tepat seiring...