Buterin: Harga Ethereum Tinggi, Baik Untuk Keamanan
Pendiri Ethereum (ETH), Vitalik Buterin, dalam wawancaranya mengatakan harga Ethereum yang tinggi penting untuk keamanan jaringan dan pengembangan ekosistem yang lebih luas, seperti yang diberitakan oleh Cointelegraph.
Menurut Buterin, salah satu alasan pentingnya harga yang tinggi adalah keamanan. Apabila harganya nol, maka jaringannya sudah pasti tidak aman. Hal ini benar jika dilihat dari sisi proof-of-work dan proof-of-stake.
Artikel Terkait
Berita
Vienna Kembangkan Token Penghargaan Untuk Warganya
29 Januari 2019
idKoin Admin
Ibu kota Austria, Vienna, sedang mengembangkan token berbasis blockchain sebagai bagian dari program insentif, diberitakan oleh Trending Topics....
Berita
Bank Sentral Jepang Pelajari Mata Uang Digital
20 Februari 2019
idKoin Admin
Bank sentral Jepang dikabarkan sedang mempelajari peran dari Central Bank Digital Currencies (CBDC) dalam sistem moneter saat ini. Melalui situs...