Opera Touch Perluas Jangkauan ke iOS
Perusahaan pengembang web browser, Opera, telah mengumumkan peluncuran Opera Touch untuk iOS melalui postingan blog mereka. Opera Touch merupakan Web 3 browser dengan integrasi crypto wallet, dukungan terhadap Ethereum (ETH), serta interaksi dengan aplikasi desentralisasi.
Opera Touch awalnya diluncurkan untuk Android pada bulan Desember lalu. Opera menjelaskan keputusan ekspansi layanan ini merupakan efek dari keberhasilan integrasi crypto wallet dan DApp explorer di Android.
Walaupun demikian, tanggal rilis Opera Touch di iOS masih belum diumumkan, namun pengguna sudah bisa mendaftar untuk menguji aplikasi ini melalui website mereka.
Artikel Terkait
Berita
FCA Beri Ijin untuk Usaha Terkait Cryptocurrency
24 Agustus 2018
idKoin Admin
Lembaga regulasi finansial Inggris, Financial Conduct Authority (FCA), memberi ijin beroperasi kepada Wirex, perusahaan yang menawarkan kartu...
Berita
Opera Rilis Browser Dengan Crypto Wallet
9 April 2019
idKoin Admin
Salah satu web browser terkenal, Opera, merilis browser terbarunya yang dilengkapi dengan cryptocurrency wallet, seperti yang diberitakan oleh...